PROLOG
O
petualang,
Merupakan
sebuah tragedi bahwa engkau harus gugur.
Satu
ukiran kecil pada batu nisan.
O
petualang, yang namanya daku tak ketahui,
walaupun
engkau yang belum mewariskannya
kepada kami,
O
petualang, jika engkau menganggap daku seorang sahabat—
O
sahabatku,
Merupakan
sebuah tragedi bahwa engkau harus gugur.
1 Comments
entah kenapa prolognya suram -_-
BalasHapussemangat min
Posting Komentar